Membuat Efek Blur atau Transparan pada Tepi Objek Bitmap di CorelDRAW X7 - Sobat 4corel sekalian...pada postingan ini kami akan membahas tentang Membuat Efek Blur atau Transparan pada Tepi Objek Bitmap di CorelDRAW X7. Bagi sobat yang belum tahu apa itu efek transparan, sobat dapat melihatnya pada artikel kami di bawah ini.
Baca :
Loh kok....tenang sobat...kalau pada artikel diatas kita membuat efek transparan dengan menggunakan Interactive Transparency Tool namun pada artikel kali ini kami mencoba membuatnya dengan cara yang berbeda...penasaran???...makanya baca sampai habis ya...
Membuat Efek Blur atau Transparan pada Tepi Objek Bitmap di CorelDRAW X7
1. Buka aplikasi CorelDRAW X7 sobat, buat lembaran kerja baru.
3. Crop gambar sesuai keinginan sobat atau sesuaikan dengan template kaosnya.
4. Klik gambar pilih menu Bitmaps - Pilih Convert to Bitmap
Lakukan pengaturan seperti pada gambar lalu klik OK
5. Masih pada gambar yang sama, klik kembali menu Bitmaps - Pilih Creative - Vignette
Lakukan pengaturan seperti pada gambar lalu klik OK
6. Tambahkan beberapa teks untuk mempercantik desain sobat.
OK....Mudah kan...Berikut final desainnya ya...selamat mencoba
Oya bagi sobat yang mau desain CDR-nya silahkan klik link di bawah ini
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.