Cara mudah membuat objek menjadi transparan di corel draw - Sobat 4corel sekalian, corel draw sebagai suatu software pengelola grafis mempunyai tool yang dapat memberikan efek pada suatu objek atau tulisan, salah satunya adalah Transparancy Tool/Transparan Tool.
Cara mudah membuat objek menjadi transparan di corel draw
Dengan Transparancy Tool, suatu objek yang sobat edit menggunakan corel draw dapat kita atur transparansinya sehingga dapat sobat gabungkan dengan objek lain dan membentuk sebuah gambar background yang menarik.
Ada beberapa macam standar transparan yang ada di corel draw, diantaranya adalah : Uniform, Linier, Radial, Conical, Square, Two Color Pattern, Full Color Pattern, dll.
Membuat objek transparan di corel draw X7
Agar sobat 4corel dapat lebih memahami tentang Cara mudah membuat objek menjadi transparan di corel draw, sobat dapat melihat pada video tutorial berikut, jangan lupa Like, Share, dan Subscribe channel sharingpedia agar kami lebih semangat dalam mengupload video tutorial tentang corel draw lainnya.
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.